Tag: Kota Komba

Berkat Inovasi Karang Taruna, Warga Mesi Rana Mbata: Kami Sudah Tidak Jauh lagi Pikul Air

Maria, Agnes, Aldina dan ratusan warga Mesi lainnya, kini boleh bernapas legah. Mereka tidak lagi berjalan kaki, melewati jalan sempit dan curam, menuju mata air Wae Sior dan Wae Sele. Sumber air sudah dekat dengan rumah mereka.

Jasad Wanita Tanpa Identitas Ditemukan di Kota Komba

Berdasarkan informasi dari kepolisian yang diperoleh Floresa.co, wanita tersebut diduga meninggal dua minggu lalu.

Truk Pengangkut Pasir Terbalik di Kota Komba

Borong, Floresa.co - Mobil truk yang sedang mengangkut pasir terbalik di tanjakan jalan Jalur Cambir-Sola, Kecamatan Kota Komba, Kabupaten Manggarai Timur pada Sabtu pagi,...

Lapen Dikerjakan Musim Hujan, Warga Ragukan Kualitas Jalan Lete-Lait di Kota Komba  

Borong, Floresa.co - Kualitas lapen pada ruas jalan kabupaten jalur Lete-Lait, di Kecamatan Kota Komba, Kabupaten Manggarai Timur (Matim) diragukan warga setempat. Pasalnya, proyek milik...

Perbaikan Jembatan Wae Mas di Matim: Dugaan Pungli dan Gaji Pekerja Belum Dibayar

Borong, Floresa.co - Jembatan Wae Mas di perbatasan Kota Komba-Elar Selatan, Manggarai Timur (Matim) kini sudah diperbaiki. Namun, perbaikan tersebut menuai polemik. Selain dibingungkan karena...

Jalan dan Jembatan di Perbatasan Kota Komba-Elar Selatan Diduga Dikerjakan Asal-asalan

Floresa.co - Pengerjaan proyek pengaspalan jalan dan pembangunan jembatan Wae Mas di perbatasan Desa Golo Nderu Kecamatan Kota Komba dengan Desa Golo Wuas Kecamatan...

Pidato HUT RI Ke-73: Bupati Klaim Tidak ada Wilayah di Matim yang Terisolasi

Borong, Floresa.co - Dalam pidato memperingati hari ulang tahun ke-73 Republik Indonesia, Bupati Manggarai Timur, Yoseph Tote mengklaim bahwa tidak ada wilayah di Matim...

Tari Congka Sae Semarakkan HUT Ke-73 RI di Rana Mbata

Borong, Floresa.co - Tari Congka Sae menjadi salah satu ikon menarik pada perayaan hari ulang tahun ke-73 Republik Indonesia di Desa Rana Mbata, Kecamatan Kota...

Jalan Ke Gunung Baru: Musim Hujan Penuh Lumpur, Musim Kemarau Penuh Debu

Borong, Floresa.co - Kondisi jalan kabupaten menuju Desa Gunung Baru dari arah Desa Rana Mbata, Kecamatan Kota Komba, Manggarai Timur (Matim) memprihatinkan. Saat hujan,...

Pria 43 Tahun di Manggarai Timur: Perkosa, Membuat Video Hingga Ancam Bunuh Anak Kandung

Floresa.co - Seorang ayah di Kabupaten Manggarai Timur tega menyetubuhi anak kandungnya dan kemudian merekamnya dengan telepon seluler. Kasus ini, yang sudah ramai diberitakan media nasional...

Ikatan Keluarga Besar Kota Komba Yogyakarta Lantik Pengurus Baru

Yogyakarta, Floresa.co – Ikatan Keluarga Besar Kota Komba Yogyakarta, salah satu paguyuban mahasiswa dan orang tua asal Kecamatan Kota Komba, Manggarai Timur (Matim), Flores-Nusa...

Jelang UN 2016, Guru di Kota Komba Bahas Kisi-Kisi Soal

Kisol, Floresa.co - Jelang Ujian Nasional (UN) 2016, sebanyak 100 guru di Kecamatan Kota Komba, Manggarai Timur, Flores mengeglar kegiatan Musyawarah Guru Mata Pelajaran...

Hama Semut Hitam Serang 50 Hektar Sawah di Waelengga

Borong, Foresa.co – Petani di Waelengga, Kelurahan Watunggene, Kecamatan Kota Komba, Kabupaten Manggarai Timur, Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) saat ini kecewa lantaran padi...

Warga di Matim Serahkan Lahan 100 Hektar untuk Bangun Bandara

Floresa.co - Warga di Kecamatan Kota Komba, Kabupaten Manggarai Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT) menyerahkan lahan 100 hektar utuk pembangunan bandara. Kabag Humas Pemkab Matim,...
BerandaTOPIKKota Komba