Tag: Keuskupan Ruteng

Pastor: Percayalah, Gereja Akan Tetap Tegak

Jakarta, Floresa.co – Polemik yang terjadi di Keuskupan Ruteng antara para imam dan uskup bukanlah tanda-tanda hancurnya Gereja, demikian kata Pastor Peter C Aman...

Ada Apa di Balik Kemelut di Keuskupan Ruteng?

Floresa.co - Aksi para imam di Keuskupan Ruteng pada Senin, 12 Juni 2017 yang menyatakan protes pada Mgr Hubertus Leteng melahirkan beragam tanggapan. Tidak sedikit...

Perwakilan Imam Keuskupan Ruteng Akan Bertemu Duta Vatikan

Floresa.co - Perwakilan dari imam di Keuskupan Ruteng, Flores yang pada awal pekan ini melakukan protes pada Mgr Hubertus Leteng Pr akan bertemu dengan...

Beriman dan Beragama

Oleh: ANTON WESEL-B Saya adalah umat Keuskupan Ruteng. Saya lahir dan dibesarkan di sebuah kampung di Manggarai. Di sana, saya mulai ber-agama dan selanjutnya ber-iman...

Dikunjungi Uskup Ruteng, Warga Wae Rebo Minta Pelayanan Khusus

Ruteng, Floresa.co - Banyaknya kunjungan wisatawan ke kampung tradisional Manggarai di Wae Rebo, membuat warga setempat kesulitan untuk mengikuti perayaan-perayaan keagamaan Katolik. Maka dari...

Keuskupan Ruteng Mendapat Tiga Imam Baru

Ruteng, Floresa.co  - Keuskupan Ruteng-Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) mendapat tiga imam baru yang ditahbiskan pada hari, Jumat, 18 November 2016. Ketiganya, Dominikus Risno Maden...

Romo Sipri Hormat dari Keuskupan Ruteng Jadi Sekertaris Eksekutif KWI

Floresa.co - Romo Siprianus Hormat Pr, imam diosesan Keuskupan Ruteng terpilih menjadi sekertaris eksekutif Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) pada Senin, 7 November 2016, demikian...

Bahas Program Kerja, Pemkab Manggarai Gandeng Gereja

Ruteng, Floresa.co - Pemerintah Kabupaten Manggarai-Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) mengajak Gereja Keuskupan Ruteng untuk memberi masukan terkait program kerja selama lima tahun ke...

OMK di Ruteng Akan Pentaskan Drama Musikal “Ombeng”

Floresa.co – Orang Muda Katolik (OMK) di Keuskupan Ruteng akan mementaskan sebuah drama musikal bejudul Ombeng pada Sabtu, 23 April 2016. Pementaskan yang bakal digelar...

Surat Gembala Uskup Ruteng Singgung Soal Pilkada

Floresa.co - Menjelang Natal tahun ini, Uskup Ruteng, Mgr Hubertus Leteng menulis surat gembala. Sebagaimana dilansir situs milik Paroki Katedral Ruteng, Selasa (22/12/2015), dalam surat...

Di Pantai Pede, Gereja Tegaskan Posisi

Labuan Bajo, Floresa.co – Sabtu, 5 Desember, Subuhang (45) terburu-buru melabuhkan perahu kecilnya. Tali pengikat perahu dililitkankannya pada akar pohon di tepi Pantai Pede. Seperti...

Tolak Privatisasi Pantai Pede, Ini Alasan Mendasar Keuskupan Ruteng

Floresa.co - Pada Sabtu kemarin (5/12/2015), puluhan pastor di Keuskupan Ruteng bergabung bersama aktivis dan mahasiswa menggelar aksi unjuk rasa menolak upaya privatisasi Pantai...

Kitab Suci Perjanjian Lama Akan Diterjemahkan ke Bahasa Manggarai

Ruteng, Floresa.co - Pusat Pastoral Keuskupan Ruteng-Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) bekerja sama dengan Lembaga Alkitab Indonesia (LAI) akan menerjemahkan Kitab Suci Perjanjian Lama...

Sinode dan Penolakan Privatisasi Pantai Pede

Oleh: INOSENTIUS MANSUR Salah satu keputusan penting dari Sinode III Keuskupan Ruteng adalah menolak privatisasi Pantai Pede, Kabupaten Manggarai Barat (Mabar), Provinsi Nusa Tenggara Timur...
BerandaTOPIKKeuskupan Ruteng