Tag: Floresa

Merebut Kekuasaan: Ragam Janji, Hoaks, dan Rekayasa

Oleh: Cyrianus Aoer, mantan Pemimpin Redaksi Suara Pembaruan dan mantan Anggota DPR RI Dalam pengalaman politik praktis di Indonesia, partai mempunyai peran penting untuk...

Kadis PK Matim Diduga Berbohong Terkait Guru Penerima Insentif Daerah

Borong, Floresa.co - Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (PK) Kabupaten Manggarai Timur (Matim), NTT, Frederika Soch diduga berbohong terkait pernyataannya tentang penegakan Permendikbud nomor...

Pemberhentian Guru Bosda dan THL di Matim Dinilai Mengganggu Persiapan UN

Borong, Floresa.co - Pemberhentian 1014 guru penerima Biaya Operasional Sekolah-Daerah (Bosda) dan Tenaga Harian Lepas (THL) di Manggarai Timur (Matim) oleh Kepala Dinas Pendidikan...

Kisah Poco Ndeki Yang Hampir Usai

Floresa.co - Bagi para pengamat burung yang mengunjungi pulau Flores, pasti tidak asing dengan nama Poco Ndeki. Gunung berhutan teropis kering di pesisir selatan...

Kadis PK Matim Kembali Buat Ulah, Ratusan Guru Bosda Diberhentikan

Borong, Floresa.co - Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (P&K), Frederika Soch memberhentikan sejumlah guru penerima biaya operasional sekolah (Bosda)  di kabupaten tersebut. "Ada ratusan guru...

Dilaporkan Bantu PLN Babat Hutan di Mata Air, Kades Lembur-Matim Bantah

Borong, Floresa.co - Kepala Desa Lembur, Kecamatan Kota Komba, Kabupaten Manggarai Timur (Matim), NTT, Anton Jelorong, membantah  laporan sejumlah masyarakat terkait peran dirinya dalam...

Belum Dijangkau PLN, Warga Desa Golowuas Matim Andalkan Lampu Wakawaka

Borong, Floresa.co -  Desa Golowuas merupakan salah satu desa yang belum dijangkau oleh Perusahaan Listrik Negara (PLN). Enam tahun terakhir, untuk kebutuhan listrik, masyarakt...

Terkait Pembabatan Hutan di Desa Lembur, Bupati Matim akan Panggil Kades

Borong, Floresa.co – Pelaksana tugas (Plt) Bupati Manggarai Timur (Matim), NTT Andreas Agas dikabarkan akan memanggil Kepala Desa Lembur, Kecamatan Kota Komba terkait proyek...

Hingga Akhir Januari 2019, Penderita DBD di Mabar Terus Bertambah

Labuan Bajo, Floresa.co – Jumlah penderita demam berdarah dengue (DBD) di Kabupaten Manggarai Barat (Mabar), Nusa Tenggara Timur (NTT) terus mengalami peningkatan. Hingga...

BPBD Matim Minta Masyarakat Waspada Bencana

Borong, Floresa.co - Pelaksana tugas (Plt) Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Manggarai Timur, Anton Dergong menghimbau kepada seluruh masyarakat kabupaten itu untuk...

Terkait Rencana Penutupan TNK, Begini Tanggapan Jusuf Kalla

Floresa.co - Wakil Presiden Jusuf Kalla menanggapi rencana Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) Viktor Bungtilu Laiskodat menutup Taman Nasional Komodo. Meski tak secara langsung menyampaikan penolakan,...

Pemprov NTT Berencana Tutup Taman Nasional Komodo Selama Satu Tahun

Floresa.co - Taman Nasional Komodo, Manggarai Barat (Mabar), Nusa Tenggara Timur (NTT) rencananya akan ditutup dari kunjungan wisatawan selama satu tahun. Tujuannya untuk meningkatkan...

Wakapolda NTT Bersama Jajaran Polres Manggarai Bahas Kasus Mafia BBM

Ruteng, Floresa.co - Wakil Kepala Kepolisian Daerah (Wakapolda) Nusa Tenggara Timur (NTT) Brigjen Pol Johnny Assadoma memberikan atensi khusus terhadap kasus mafia bahan bakar...

Keluarga Besar Yayasan Stanislaus Borong Gelar Natal dan Tahun Baru Bersama

Borong, Floresa.co – Keluarga besar yayasan pendidikan St. Stanislaus Borong, Manggarai Timur (Matim) menggelar natal dan tahun baru bersama di halaman sekolah SMP St....
BerandaTOPIKFloresa